- Polres Sergai Perbaharui SK Keputusan FLLAJ.
SATYA BHAKTI ONLINE | MEDAN – Bila sebelumnya belum memilikan Forum Lalu Lintas dan Angkutan Jalan (FLLAJ), Kamis 30 Mei 2024, Ruang Rapat Sinabung, 5 Polres Jajaran Polda Sumut, tandatangani Surat Keputusan (SK) Pembentukan FLLAJ.
Adapun ke-5 Polres Jajaran Polda Sumut itu, yakni : Polres Langkat, Polres Pakpak Bharat, Polres Labuhanbatu Selatan (Labusel), Polres Nias Selatan (Nisel), Polres Padanglawas (Palas).